Soal PTS Kelas 1 Bahasa Indonesia Semester Genap
Pada artikel ini Admin akan membagikan Soal untuk Jenjang SD dan MI dalam kegiatan UTS atau PTS Semester 2 / Genap. Soal ini di tujukan untuk Anda Bapak dan Ibu Guru Kelas 1. Soal Mata Pelajaran Bahasa Indonesia ini di buat sesuai dengan Buku Guru dan Siswa yang di pisahkan dari Tema. Bagi Anda yang membutuhkan soal Kurikulum 2013 atau KTSP ini dapat Anda download pada link di bawah ini.
Mina pergi ke kota
Di kota besar selalu ramai
Kendaraan hilir mudik
Kendaraan banyak sekali
Banyak gedung bertingkat
Di kota penduduknya padat sekali
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B atau C pada jawaban yang paling benar !
1. Mina pergi ke ….
A. kota B. desa C. kampung
2. Bagaimana keadaan kota ?
A. ramai B. sepi C. sibuk
3. Kendaraan di kota …….. mudik
A. mudik B. balik C. hilir
4. di kota banyak …….. bertingkat
A. mobil B. gedung C. kendaraan
5. Di kota penduduknya ….
A. sepi B. padat C. ramai
6. hujan turun ………. Sekali
A. deras B. cepat C. kencang
7. Jumlah kaki sapi adalah ….
A. empat B. lima C. enam
8. “Selamat pagi bu .. “ kata Mina, jawaban ibu guru adalah ….
A. Selamat siang Mina B. Kabarku baik C. Selamat pagi Mina
9. Eva juara pertama di kelas, karena Eva …….. belajar
A. lupa B. malas C. rajin
10. Gajah badannya besar, semut badannya ….
A. kecil B. tinggi C. pendek
1. Mina ………………………….. boneka
2. Aku kendaraan roda dua, Aku tidak menggunakan bahan bakar
Jika mengendaraiku harus di kayuh, Aku adalah ………………………….
3. Mina juara kelas karena rajin …………………
4. Ibu menggorang ikan di …………………
5. Agar tubuh sehat, makanlah makanan yang …………………
Selengkapnya:
Download Soal PTS Kelas 1 Bahasa Indonesia Semester Genap
Demikian yang dapat Admin sampaikan, semoga soal kelas I mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk PTS Semester Genap ini dapat memberikan manfaat.
Inilah Soal Kelas 1 untuk UTS Semester 2 Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
Bacalah !Mina pergi ke kota
Di kota besar selalu ramai
Kendaraan hilir mudik
Kendaraan banyak sekali
Banyak gedung bertingkat
Di kota penduduknya padat sekali
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B atau C pada jawaban yang paling benar !
1. Mina pergi ke ….
A. kota B. desa C. kampung
2. Bagaimana keadaan kota ?
A. ramai B. sepi C. sibuk
3. Kendaraan di kota …….. mudik
A. mudik B. balik C. hilir
4. di kota banyak …….. bertingkat
A. mobil B. gedung C. kendaraan
5. Di kota penduduknya ….
A. sepi B. padat C. ramai
6. hujan turun ………. Sekali
A. deras B. cepat C. kencang
7. Jumlah kaki sapi adalah ….
A. empat B. lima C. enam
8. “Selamat pagi bu .. “ kata Mina, jawaban ibu guru adalah ….
A. Selamat siang Mina B. Kabarku baik C. Selamat pagi Mina
9. Eva juara pertama di kelas, karena Eva …….. belajar
A. lupa B. malas C. rajin
10. Gajah badannya besar, semut badannya ….
A. kecil B. tinggi C. pendek
Baca juga : Soal UTS PTS Kelas 1 PAI Semester 2II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar !
1. Mina ………………………….. boneka
2. Aku kendaraan roda dua, Aku tidak menggunakan bahan bakar
Jika mengendaraiku harus di kayuh, Aku adalah ………………………….
3. Mina juara kelas karena rajin …………………
4. Ibu menggorang ikan di …………………
5. Agar tubuh sehat, makanlah makanan yang …………………
Selengkapnya:
Download Soal PTS Kelas 1 Bahasa Indonesia Semester Genap
Demikian yang dapat Admin sampaikan, semoga soal kelas I mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk PTS Semester Genap ini dapat memberikan manfaat.
0 Response to "Soal PTS Kelas 1 Bahasa Indonesia Semester Genap"
Post a Comment