Download RPP PAI Kelas 8 Kurikulum 2013 Semester 1 dan 2
Pada kesempatan artikel ini Admin akan membagikan file perangkat pembelajaran untuk jenjang SMP/MTs pada kelas 8 yang merupakan file yang sangat penting untuk Anda miliki dalam perlakasanaan pembelajaran. File yang Admin bagikan yaitu RPP yang merupakan file Kurikulum 2013 revisi tahun 2017. Dalam pelaksanaan kegiatan pembelajaran seorang Guru tentunya harus membuat RPP dengan baik sesuai dengan materi dan pembelajaran yang akan disajikan. Pembuat RPP harus disesuai dengna permendikbud terutama perihal RPP K13.
Maka dari itu Admin membagikan file RPP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti ini secara lengkap untuk kegiatan pembelajaran pada semester 1 ganjil dan 2 genap. Bagi Anda yang menjadi Guru pada mata pelajaran tersebut ( PAI ) dan saat ini sedang mencari link download untuk file RPP Bapak dan Ibu dapat memilikinya dibawah ini yang tentunya dapat menjadi sebuah referensi sebagai contoh dalam pembuat RPP yang baik dan benar.
Maka dari itu Admin membagikan file RPP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti ini secara lengkap untuk kegiatan pembelajaran pada semester 1 ganjil dan 2 genap. Bagi Anda yang menjadi Guru pada mata pelajaran tersebut ( PAI ) dan saat ini sedang mencari link download untuk file RPP Bapak dan Ibu dapat memilikinya dibawah ini yang tentunya dapat menjadi sebuah referensi sebagai contoh dalam pembuat RPP yang baik dan benar.
Inilah RPP Mata Pelajaran PAI dan Budi Pekerti Kelas VIII Kurikulum 2013
Selengkapnya mengenai file perangkat pembelajaran RPP dapat Bapak dan Ibu simak dan unduh dibawah ini:
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan :
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Smester : VIII/I ( satu )
Materi Pokok : Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27; dan Hadis
tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit
A. Kompotensi Inti
KI.1
Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI.2
Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya..
KI.3
Memahami pengetahuan (faktual, konseptual dan procedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI.4
Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat,) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang)sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapain Kompetensi
1.1
Menghayati Al-Quran sebagai implementasi dari pemahaman rukun iman.
2.1
Menghargai perilaku jujur sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Al-Maidah (5): 8 dan hadits terkait
3.1
Memahami makna Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27; serta hadits terkait
4.1
4.1.1 Membaca Q.S. Al Furqan (25): 63 dan Al-Isra’ (17): 27 dengan tartil
4.1.2 Menunjukkan hafalan Q.S. Al-Furqan (25) ayat 63 dan Al-Isra’ (17): 27 serta Hadits terkait
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai pembelajaran peserta didik dapat :
Menjelaskan Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27; dan Hadis tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana.
D. Materi Pembelajaran
Menjelaskan Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27; dan Hadis tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana.
E. Metode Pembelajaran
Metode : Saintifik.
F. Sumber Belajar.
1. Al Qur’an dan terjemahnya Depag RI
2. Buku Teks PAI kelas VIII
3. Buku-buku Penunjang PAI kelas VIII
4. CD/Video Pembelajaran Interaktif
G. Media Pembelajaran.
1. Al Qur’an dan terjemahnya Depag RI
2. Alat dan bahan
- LCD Projektor
H. Langkah – langkah Kegiatan Pembelajaran.
1. Pendahuluan (15 Menit )
a. Guru mempersiapkan peserta didik dalam pembelajaran dengan kebersihan kelas, berdoa, absensi.
b. Guru memotivasi peserta didik dengan menunjukan gambar kemudian menanyakan gambar tersebut kepada peserta didik.
c. Guru memberi informasi tentang kompetensi dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti ( 50 Menit)
Mengamati
- Mengamati teks atau tayangan yang Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27 untuk memotivasi semangat membaca dan mengkaji Al-Qur’an.
- Menyimak dan membaca Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27; serta hadits tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana.
- Menyimak penjelasan tentang hukum bacaan mim sukun.
- Menelaah arti Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27;
Menanya
- Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang keutamaan menbaca Al-Qur’an dan ilmu tajwid serta hikmah yang terkandung di dalamnya.
- Mengajukan pertanyaan mengenai hukum bacaan Mim Sukun dana macam-macamnya.
Eksperimen/explore
- Secara individu maupun kelompok mencari dan menyusun lafadz atau kalimat yang mengandung hukum bacaan Mim Sukun pada Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27.
- Menyusun dan memasangkan lafadz dengan artinya baik secara individu maupun kelompok pada Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27.
- Secara berpasangan menghafalkan Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27.
Asosiasi
- Secara individu maupun kelompok menganalisis lafadz-lafadz yang mengandung hukum bacaan izhar syafawi, ikhfa syafawi, dan idgam mutamasilain.
- Secara individu maupun kelompok menganalisis lafadz-lafadz yang sudah sesuai dengan artinya.
- Menyimpulkan isi kandungan Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27.
Komunikasi
- Menunjukkan/memaparkan hasil analisis tentang hukum bacaan mim sukun yang terkandung dalam Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27
- Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27.
- Memaparkan kesimpulan isi kandungan Q.S. Al-Furqan (25): 63; dan Q.S. Al Isra’(17) : 27.
3. Penutup.
- Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari
- Peserta didik memberikan umpan balik dengan mengajukan pertanyaan.
- Guru menyampaikan informasi pembelajaran yang akan datang
-
I. Penilaian
1. Sikap Spiritual
- Teknik : Penilaian antarteman
- Bentuk Instrumen :
Itulah sekilas gambaran yang dapat Admin sampaikan. Untuk selengkpanya mengenai file RPP kelas VIII pada link dibawah ini:
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.1 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.2 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.3 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.4 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.5 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.6 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.7 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.8 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.9 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.10 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.1 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.2 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.3 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.4 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.5 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.6 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.7 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.8 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.9 Download
RPP Agama Islam K13 Revisi Kelas VIII 8.10 Download
Baca juga : KI dan KD Kelas 7, 8, 9 Kurikulum 2013 Revisi 2017Itulah file RPP yang dapat Admin bagikan pada kesempatan artikel ini, semoga file yang tersaji dapat memberikan mnafaat dalam kegiatan pembelajaran yang Anda laksanakan pada jenjang SMP/MTs terutama untuk mapel PAI.
0 Response to "Download RPP PAI Kelas 8 Kurikulum 2013 Semester 1 dan 2"
Post a Comment