RPP, Silabus, Prota, Promes Ekonomi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2018

RPP, Silabus, Prota, Promes Ekonomi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2018
Kelengkapan perangkat pembelajaran membuat seorang Guru lebih siap dalam memberikan materi pelajaran dalam kegiatan belajar mengajar. Maka dari itu senantiasanya Guru mampu membuat dan memiliki file yang lengkap untuk memaksimalkan tugasnya dalam pembelajaran. Dalam kegiatan pembelajaran K13 pada mata pelajaran Ekonomi di jenjang SMA MA tentunya kita sebagai seorang Guru harus memiliki perangkat pembelajaran yang lengkap untuk semester 1 ganjil gasal dan 2 genap. Hadir perangkat pembelajaran tentunya akan memaksimalkan tugas Anda dalam memberikan materi dan pembelajaran. Maka dari itu pada kesempatan artikel ini Admin akan membagikan file secara lengkap berupa RPP, Silabus, Prota Program Tahunan, dan Promes Program Semester .

File perangkat pembelajaran yang Admin bagikan ini merupakan file Kurikulum 2013 revisi tahun 2018 yang merupakan file yang wajib anda miliki dan gunakan dalam kegiatan pembelajaran di kelas 10 yang dibuat sesuai dengan tuntunan Permendikbud. Bagi Anda Guru yang mengampu pada mapel tersebut, dan saat ini sedang mencari dan membutuhkan file tersebut, dapat Bapak dan ibu download selengkapnya pada link dibawah ini:

Kompetensi Inti (KI) Ekonomi Kelas X (Sepuluh) :
KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2: Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif, sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

Perangkat pembelajaran Ekonomi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi Tahun 2017

Berikut Admin bagikan link unduhan selengkapnya mengenai perangkat pembelajaran Ekonomi dalam bentuk doc atau ms word :
SILABUS EKONOMI KLS X K-13 UNDUH
PROGRAM TAHUNAN EKONOMI KLS X K-13 UNDUH
PROMES EKONOMI KLS X K-13 UNDUH
RPP EKONOMI KELAS X K-13 EDISI REVISI UNDUH

Demikian yang dapat Admin sampaikan, semoga file yang tersaji untuk kegiatan pembelajaran Ekonomi ini dapat memberikan manfaat pada kelas 10 di semester I ganjil dan II genap.

0 Response to "RPP, Silabus, Prota, Promes Ekonomi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2018"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel