Soal OGN Fisika 2018 SMA SMK SMALB

Mata Pelajaran Fisika masuk kedalam mapel yang di lombakan pada kegiatan Olimpiade Guru Nasional untuk jenjang SMA, SMK dan SMALB. Kegiatan OGN tahun 2018 diharapkan sebagai sarana untuk pengembangan kompetensi diri melalui pengujian terhadap materi ajar yang diampunya, pengembangan bahan ajar dan/atau media pembelajaran. Maka dari itu Admin pada kesempatan artikel ini secara lengkap akan membagikan contoh soal lengkap dengan jawaban serta pembahasan dari tahapan OGN tingkat Kabupaten/ Kota, Provinsi, dan Nasional.

Soal yang tersaji ini di dalam bentuk teori dan eksperimen harapkan dapat membantu Bapak dan Ibu yang akan mengikuti kegiatan OGN untuk mata pelajaran Fisika. Di akhir artikel ini Admin akan membagikan link download secara lengkap untuk soal tersebut. Mari kita simak terlebi dahulu penjelasan mengenai olimpiade guru nasional 2018. Sebagai pendidik profesional, guru dituntut memiliki kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan (SNP).  Selaras dengan kebijakan pembangunan yang meletakkan pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) sebagai prioritas pembangunan nasional, maka kedudukan dan peran guru semakin bermakna strategis dalam mempersiapkan SDM yang cerdas intelektual dan berkualitas karakternya, sehingga memiliki daya saing tinggi dan kompetitif di era globalisasi.
Baca juga :
Pedoman Pelaksanaan OGN SMA SMK SMALB 2018
Soal OGN Matematika SMA SMK SMALB 2018

Soal OGN SMA SMK SMALB 2018 Mata Pelajaran Fisika

Dengan adanya OGN ini di harapan adanya peningkatan kompetensi dan profesionalitas setiap Guru SMA, SMK, SMALB. Bentuk Kegiatan dan Materi Lomba dilaksanakan secara berjenjang, mulai dari tingkat provinsi sampai dengan pada tingkat nasional dengan mekanisme sebagai berikut:
1. Pada tingkat provinsi seleksi dilakukan melalui tes tertulis online secara serentak. Materi soal disiapkan oleh Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Menengah dan materi soal mencakup kompetensi profesional.
2. Pada tingkat nasional seleksi dilakukan melalui:
a. Tes tertulis, workshop pengembangan bahan ajar dan/atau pengembangan media pembelajaran berbasis pemecahan masalah kontekstual, dan presentasi pembelajaran berbasis hasil workshop untuk guru Pendidikan Agama dan Budi Pekerti, Bahasa dan Sastra Indonesia, Bahasa Inggris, Bimbingan dan Konseling, Seni Budaya, Antropologi, Prakarya dan Kewirausahaan, dan Matematika SMA/SMK/SMALB.
b. Proporsi soal maksimum 30% untuk pedagogik (umum dan bidang studi) dan maksimum 70% untuk profesional.
c. Materi seleksi dan soal disiapkan oleh Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Menengah, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Itulah yang dapat Admin informasikan sekilas mengenai OGN lengkap dengan Soal Fisika. Bagi yang ingin memiliki soal tersebut secara lengkap, Anda dapat mengunduhnya pada link di bawah ini.
Naskah soal OSN Guru Tingkat Nasional - Fisika (Teori dan Eksperimen)
Naskah soal OSN Guru Tingkat Provinsi - Fisika
Naskah soal OSN Guru Tingkat Nasional - Fisika (eksperimen)
Naskah soal OSN Guru Tingkat Nasional - Fisika (Eksperimen)
Naskah soal OSN Guru Tingkat Nasional - Fisika (Teori)

Demikian yang dapat Admin sampaikan, semoga file yang tersaji pada artikel ini untuk kegiatan Olimpade Guru Nasional 2018 dapat membantu Bapak dan Ibu, terutama untuk Mapel FISIKA SMA SMK SMALB.

0 Response to "Soal OGN Fisika 2018 SMA SMK SMALB"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel